Perlu di ketahui saat ini dunia pertanian telah memasuki masa /era modern dengan masuknya mesin-mesin pertanian produksi dari China dan Jepang.
Mesin pertanian yang masuk ke Indonesia beragam mulai mesin panen,mesin olah tanah,mesin tanam dan lain-lain .Tidak ketinggalan juga alat yang merupakan kebutuhan utama para petani yaitu mesin semprot pertanian atau elektrik sprayer.
Namun adakalanya mesin sprayer juga bisa mengalami kerusakan diantaranya adalah aki/baterai (accu sprayer elektrik).
Tapi tak perlu kwatir karena kerusakan sprayer elektrik bagian aki anda dapat dengan mudah mengganti sparepart aki tersebut.
Aki dengan teknology jepang juga tersedia di toko pertanian dengan harga accu sprayer elektrik kisaran Rp 160.000-Rp 170.000.
Aki kering ini juga bisa di pasang hampir semua jenis sprayer elektrik seperti swan F 16,DGW,Robot,Daiho,Booster,Nagasaki,Yokohama,CBA,Miura dll.
Ukuran Dimensi Aki
- Lebar 6.3 cm
- Tinggi 10 cm
- 8AH-12 V(12V8AH/20 HOURS
- Charging Instruction (AT25.C)
- Voltage Reguation 13.5-13.8(Stand by use)
- 14.4-14.7(cyclic use)
- Initial Current 2.40 A max
- Berat ±2350 gram
Baca Juga
Aki ini sudah menggunakan teknologi jepang bukan china yang pastinya handal.
Baterai di ces/charger bila lama atau akan dipakai ,dari kondisi Full penuh dan bisa
digunakan sampai ± 12 -15 kali semprotan.
Aki ini selain digunakan untuk perbaikan sprayer elektrik juga bisa di pakai untuk UPS komputer,Mobil Mainan yang sudah soak selama dimensi ukuran aki sama.